Page 57 - Cerita Air Mata Cilubintang
P. 57

Seiring berjalannya waktu, semakin banyak

            pendatang yang telah menetap dan memilih

            hidup  di Pulau  Banda.  Ada  pendatang dari

            Kalimantan, Sulawesi, dan Sumatra. Semuanya

            hidup aman dan damai tanpa membeda-bedakan

            suku.  Mereka  mengatakan  bahwa  mereka

            adalah orang Banda dan semua orang Banda

            bersaudara.




                                         ***































                                          49
   52   53   54   55   56   57   58   59   60   61   62