Page 20 - Ketut Bagus
P. 20

10

            Pascal, tangga jalan oleh Elis G. Otis, mesin uap oleh James Watt
            dan sebagainya," jawab Pak I Gede Pugu.

                  "Ada lagi yang mau bertanya?"
                  "Bagaimana  dengan  guna  metode  ilmiah  itu,  Pak?"  tanya  I
            Wayan Eka.

                  "Metode ilmiah berguna untuk memecahkan masalah."
                  "Apa  hubungannya  metode  ilmiah  dan  masa  depan,  Pak?"

            tanya I Nengah Dwi.
                  "Dapat  mengubah  khayalan  menjadi  kenyataan  dan  me-
            rupakan  suatu jembatan  emas.  Metode  ilmiah  ini  merupakan  cara

            yang baik untuk mencapai kebahagiaan umat manusia, membantu
            meningkatkan kesejahteraan manusia."
                  "Apakah  metode  ilmiah  itu  terus  berkembang,  Pak?"  tanya  I

            Nyoman Tri.
                  "Ya,  metode  ilmiah  terus  berkembang  selama  para  ahli  ilmu

            pengetahuan  alam  melakukan  penyelidikan-penyelidikan  dengan
            menggunakan  cara  tertentu.  Dari  hasil  penyelidikan  itulah  ilmu
            pengetahuan terus berkembang," jelas Pak I Gede Pugu.

                  "Kriiing...,"  bel  berdering  berbunyi  tanda  pelajaran  pertama
            telah usai.

                  "Demikianlah pelajaran ilmu pengetahuan alam hari ini. Jika di
            antara  kalian  suka  akan  penyelidikan-penyelidik-an,  gunakan
            metode ilmiah ini sebagai pembelajaran. Siapa tahu di antara kalian

            ada  yang  menjadi  ilmuwan  yang  menemukan  suatu  alat  yang
   15   16   17   18   19   20   21   22   23   24   25