Page 28 - Kalsel-Kisah Datu Pemberani
P. 28

Jika  mereka  ingin  membangun  fasilitas  desa,

            mereka  bergotong  royong.  Seperti  yang  terjadi  pada
            hari ini, warga mulai bergotong royong membangun

            jembatan yang menghubungkan desa mereka dengan
            desa sebelah. Dengan menebang pohon-pohon bambu

            yang ada di desa, mereka lalu membangun jembatan.
            Tidak kenal lelah dan capek mereka terus bekerja

            hingga sore hari.




































                                          19
   23   24   25   26   27   28   29   30   31   32   33