Page 53 - Cerita Pangeran Purbaya dan Raksasa Jin Sepanjang
P. 53
Raksasa Pengung lama terdiam dan kepalanya
kemudian mengangguk-angguk memahami semua yang
dikatakan Kyai Kramat.
Tidak berapa lama kemudian, Kyai Kramat dan
Raksasa Pengung duduk bersila saling berhadapan. Kyai
Kramat menyalurkan tenaga dalamnya ke tubuh Raksasa
Pengung untuk mengembalikan tenaga dan kesaktiannya.
44