Page 29 - Awan Putih Mengambang di Cakrawala
P. 29

yang  akan  dipatukinya.  Semuanya  sudah bersih  dan  rumput-
            rumput teki mulai memunculkan putiknya ke permukaan bumi,
            diikuti  oleh semak belukar yang  semula  terinjak-injak  kereta
            perang Pandawa dan Kurawa. Suara angin bergulung menggema
            di padang yang amat luas itu. Hidup harus berlanjut terus, tidak
            peduli bencana  telah menghancurkan sebagian  atau  seluruh
            sarana kehidupan itu. Ada yang harus tetap dijalani. Yang hidup
            tidak terus meratapi yang sudah tiada. Semuanya harus bergegas
            untuk mengisi kehidupan ini. Dunia tidak peduli, matahari tetap
            berjalan  dari  arah timur ke barat  dengan waktu  yang  tetap.
            Manusia harus berjalan sesuai dengan waktu yang ada.









































                                         23
   24   25   26   27   28   29   30   31   32   33   34